Jumat, 29 November 2013

POLUSI PADA AIR



1) Warna, Bau dan Rasa -
Untuk kebutuhan masyarakat, warna air tidak boleh Iebih dan 75 color unit (Standar Platinum Cobalt). Untuk perikanan dan kehidupan tidak boleh lebih dan 50 color unit. Tidak diperbolehkan menaikkan temperatur sungai atau danau tempat membuang air melebihi    5°F. Kadar tertentu dan zàt kimia dapat menyebabkan bau tidak enak atau rasa air yang kurang sedap. Hal ini dapat mengakibatkan rasa ikan atau kerang menjadi kurang enak. Kekeruhan air dibatasi. Tidak boleh mengerahkan air sungai atau danau melebihi batas yang dapat mengganggu kehidupan -air dan untuk air minurn.

     Pencemaran Kimia dan Organik
Khusus untuk air bagi kebutuhan masyarakat dan yang dipergunakan untuk pertanian ditentukan batas jenis unsur kimia yang boleh dikandung di dalamnya seperti terlihat pada daftar di bawah ini:


Tabel 2. Kondisl untuk air masyarakat dapertanian



No
Uraian
Konsentrasi yang diusulkan
Konsentrasi maximum
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
pH
Kandungan logam alkali
Ammonia
Arsenic
Barium
Boron
Cadmium
Chloride
Chromium
Tembaga
Besi
Timah hitam
Seng
Nitrat dan Nitrit
Sulfat dan Sulifit

6,0 – 8,0
30 mg/l
Max 0,5 mg/l
0,05 mg/l
1,0 mg/l
1,0 mg/l
0,01 mg/l
Max 250 mg/l
Max -0,05 mg/l
1 mg/l
0,3 mg/l
Max 0,05 mg/l
Max 5 mg/l
10 mg/l
250 mg/l
4,5 – 9,0
-
Max 0,5 mg/l
1,0 mg/l
-
0,5 mg/l
0,005 mg/l
Max 250 mg/l
5 mg/l
1 mg/l
-
5 mg/l
-
-
1 mg/l





 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar